Lembar Kerja Peserta Didik LKPD Kelas 4 Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 3.
Tema 3 Peduli Terhadap Makhluk Hidup Sub Tema 1 Hewan dan Tumbuhan di Lingkungan
Rumahku.
PETUNJUK PENGGUNAAN LKPD
Sebelum kalian menggunakan LKPD ini, ada beberapa hal yang harus
diperhatikan diantaranya :
1. Bacalah petunjuk dan langkah kegiatan secara cermat dan teliti.
2. Isilah identitas dirimu dengan cara mengetik pada kolom yang disediakan
sebelum
3. Lakukan kegiatan secara runtut dan selalu baca petunjuk sebelum melakukan
kegiatan
4. Setelah selesai mengisi LKPD klik Finish untuk mengirim jawaban kalian.
5. Tanyakan kepada gurumu apabila ada kendala dalam mengerjakan LKPD ini
TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah mengamati video, siswa mampu menganalisis bagian-bagian tumbuh
tumbuhan dan fungsinya dengan benar.
2. Setelah mengamati video, siswa menulis laporan bagianbagian tumbuhan dan
fungsinya dengan benar.
3. Dengan mengamati gambar, siswa mampu membuat daftar pertanyaan untuk
persiapan wawancara dengan benar.
4. Dengan mengamati gambar, siswa mampu membuat pertanyaan tertulis
menggunakan kosakata baku dan kalimat efektif untuk persiapan wawancara
dengan benar.
Download LKPD Kelas 4 Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 3 dibawah ini