LKPD Materi Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Jadi Lebih Mudah | PAI Kelas 7 Semester 1

LKPD PAI Kelas 7 Semester 1 Tahun Ajaran 2022/2023 Materi Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Jadi Lebih Mudah dapat Bapak Ibu Download dibawah ini.

Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam
Materi Pokok : Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Jadi Lebih Mudah
Kelas / Semester : VII / Ganjil
Tahun Ajaran : 2022 / 2023

KOMPETENSI DASAR
3.1 Memahami makna Q.S. al-Mujadilah /58: 11, Q.S. ar-Rahman /55: 33 dan Hadis terkait tentang menuntut ilmu

INDIKATOR
  • Menyebutkan arti Q.S. ar-Rahmān/55:33 dan Q.S. al-Mujādalah/58:11 serta hadis tentang menuntut ilmu. 
  • Menjelaskan makna Q.S. ar-Rahmān/55:33 dan Q.S. al-Mujādalah/58:11 serta hadis tentang menuntut ilmu. 
TUJUAN PEMBELAJARAN
  1. Diberikan kesempatan untuk mengkaji tentang hukum bacaan mad, peserta didik dapat menjelaskan hukum bacaan mad dalam surah ar-Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11 dengan benar.
  2. Diberikan kesempatan untuk berdiskusi tentang hukum bacaan mad, peserta didik dapat mengidentifikasi hukum bacaan mad dalam surah ar- Rahman/55:33 dan surah al-Mujadalah/58:11 dengan benar
  3. Diberikan kesempatan berlatih membaca, peserta didik dapat mendemontrasikan bacaan surah ar-Rahman/55:33 dan surah al- Mujadalah/58:11dengan tartil
PETUNJUK BELAJAR
  • Mulailah dengan membaca Basmallah
  • Bacalah LKPD berikut dengan cermat
  • Jika mengalami kesulitan dalam mempelajari LKPD, tanyakan pada gurumu dengan tetap berusaha secara maksimal terlebih dahulu
  • Akhiri dengan membaca Hamdalah
LKPD PAI Kelas 7 Semester 1 Tahun Ajaran 2022/2023 Materi Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Jadi Lebih Mudah dapat Bapak Ibu Download dibawah ini