Bahan Ajar dan Materi Matematika Kelas 7 Semester 1 dan 2

MASBABAL.COM - Bahan ajar merupakan salah satu perangkat materi atau substansi pembelajaran yang disusun secara sistematis, serta menampilkan secara utuh dari kompetensi yang akan dikuasai siswa dalam kegiatan pembelajaran. Download Bahan Ajar Matematika Kelas 7 Semester 1 dan Semester 2

Bahan Ajar adalah segala bentuk bahan yang digunakan untuk membantu guru atau instruktor dalam melaksanakan kegiatan belajar mengajar.

Bahan ajar adalah segala bentuk bahan yang digunakan untuk membantu guru/instruktor dalam melaksanakan kegiatan belajar mengajar di kelas. Bahan yang dimaksud bisa berupa bahan tertulis maupun bahan tidak tertulis. Dengan kata lain, Bahan ajar merupakan alat atau sarana pembelajaran yang berisi materi, metode, batasan-Batasan, dan cara mengevaluasi yang dirancang secara sistematis dan menarik untuk mencapai kompetensi yang diharapkan.

Bahan ajar akan menggurangi beban guru dalam menyajikan materi (tatap muka), sehingga guru lebih banyak waktu untuk membimbing dan membantu peserta didik dalam proses pembelajaran. Bahan ajar berguna membantu pendidikdalam melaksanakan kegiatan pembelajaran.

Bahan Ajar dan Materi Matematika Kelas 7 Semester 1 dan 2



Bahan Ajar dan Materi Matematika Kelas 7

Bahan Ajar Matematika Kelas 7 Semester 1

BAB 1 : Bilangan
A. Membandingkan Bilangan Bulat
B. Operasi Penjumlahan dan Pengurangan Bilangan Bulat
C. Operasi Perkalian dan Pembagian Bilangan Bulat
D. Membandingkan Bilangan Pecahan
E. Penjumlahan dan Pengurangan Bilangan Pecahan
F. Perkalian dan Pembagian Bilangan Pecahan
G. Mengenal Bilangan Berpangkat Bulat Positif
H. Kelipatan Persekutuan Terkecil dan Faktor Persekutuan Terbesar
👉 Link Unduh [Bahan Ajar] [Materi]

BAB 2 : Himpunan
A. Konsep Himpunan
B. Sifat-sifat Himpunan
C. Operasi Himpunan
👉 Link Unduh [Bahan Ajar] [Materi]

BAB 3 : Bentuk Aljabar
A. Mengenal Bentuk Aljabar
B. Memahami Penjumlahan dan Pengurangan Bentuk Aljabar
C. Memahami Perkalian Bentuk Aljabar
D. Memahami Pembagian Bentuk Aljabar
E. Memahami Cara menyelesaikan Pecahan Bentuk Aljabar
👉 Link Unduh [Bahan Ajar] [Materi]

BAB 4 : Persamaan dan Pertidaksamaan Linier Satu Variable
A. Memahami Konsep Persamaan Linear Satu Variabel
B. Menyelesaikan Persamaan Menggunakan Penjumlahan atau Pengurangan
C. Menyelesaikan Persamaan Menggunakan Perkalian atau Pembagian
D. Menemukan Konsep Pertidaksamaan Linear Satu Variabel
👉 Link Unduh [Bahan Ajar] [Materi]

Bahan Ajar Matematika Kelas 7 Semester 2

BAB 5 : Perbandingan
A.Memahami dan Menentukan Perbandingan Dua Besaran
B. Menentukan Perbandingan Dua Besaran dengan Satuan yang Berbeda
C. Memahami dan Menyelesaikan Masalah yang Terkait dengan Perbandingan Senilai
D. Menyelesaikan Masalah Perbandingan Senilai pada Peta dan Model
E. Memahami dan Menyelesaikan Masalah yang Terkait dengan Perbandingan Berbalik Nilai
👉 Link Unduh [Bahan Ajar] [Materi]

BAB 6 : Aritmatika Sosial
A. Memahami Keuntungan dan Kerugian
B. Menentukan Bunga Tunggal
C. Bruto, Neto, dan Tara
👉 Link Unduh [Bahan Ajar] [Materi]

BAB 7 : Garis dan Sudut
A. Hubungan Antar Garis
B. Membagi Ruas Garis Menjadi Beberapa Bagian Sama Panjang
C. Mengenal Sudut
D. Hubungan Antar Sudut
E. Melukis Sudut Istimewa
👉 Link Unduh [Bahan Ajar] [Materi]

BAB 8 : Segiempat dan Segitiga
A. Mengenal Bangun Datar Segiempat dan Segitiga
B. Memahami Jenis dan Sifat Segiempat
C. Memahami Keliling dan Luas Segiempat
D. Memahami Jenis dan Sifat Segitiga
E. Memahami Keliling dan Luas Segitiga
F. Memahami Garis-garis Istimewa pada Segitiga
👉 Link Unduh [Bahan Ajar] [Materi]

BAB 9 : Penyajian Data
A. Mengenal Data
B. Mengolah dan Menyajikan Data dalam Bentuk Tabel
C. Mengolah dan Menyajikan Data dalam Bentuk Diagram Batang
D. Mengolah dan Menyajikan Data dalam Bentuk Diagram Garis
E. Mengolah dan Menyajikan Data dalam Bentuk Diagram Lingkaran
👉 Link Unduh [Bahan Ajar] [Materi]


Rekomendasi: