200 + Soal Kompetensi Manajerial PPPK Guru
1. Pada suatu saat Anda dikejar deadline karena terjadi perubahan rencana
secara mendadak dari pimpinan. Intruksi dari pimpinan adalah semua target yang
telah diubah dan disusun harus tercapai, padahal tugas yang dulu diberikan
juga masih menumpuk. Melihat hal tersebut, apakah langkah awal yang dapat
dilakukan…
A. Saya mencatat untuk pertimbangan, sasaran, dan deadline yang paling
mendesak
B. Saya akan mengerjakan pekerjaan yang paling mudah sehingga semua target
dapat tercapai
C. Saya akan meminta bantuan rekan kerja saya untuk mengejar tersebut
D. Saya akan meminta pertimbangan pimpinan mengenai target mana yang harus
dikerjakan lebih dahulu
E. Saya akan mengerjakan semua target yang diberikan walaupun dengan lembur
2. Sebagai seorang pimpinan yang sukses tentu saja tidak terlepas peran serta
dari bawahan dibelakangnya. Untuk mempertahankan pencapaian, bagaimana Anda
membagi tugas kepada rekan dan bawahan?
A. Saya akan membagi pekerjaan sesuai dengan kepribadian maupun sifat rekan
dan bawahan
B. Saya akan membagi pekerjaan sesuai dengan keinginan dan minat rekan dan
bawahan
C. Saya akan membagi pekerjaan sesual dengan kemampuan rekan dar bawahan
D. Saya akan membagi pekerjaan sesuai dengan bakat rekan dan bawahan
E. Saya akan membagi pekerjaan sesuai dengan keahlian dan keterampilan
rekan dan bawahan
3. Setelah beberapa tahun, akhirnya Anda mendapat promosi jabatan menjadi
kepal: bagian di kantor. Sebagai seorang kepala bagaimana pendapat Anda tentan
mendelegasikan tugas kepada bawahan?
A. Wajar, karena saya akan mendelegasika sebagian besar tugas kepada bawahan
B. Baik, karena saya akan mendelegasika semua tugas kepada bawaha kemudian
saya cukup mengontrol da mengawasinya
C. Tidak wajar, karena saya hanya akan mendelegasikan sebagian kecil tugi
kepada bawahan
D. Wajar, karena saya akan mendelegasikan tugas biasa kepada bawahan dan jika
itu tugas penting, saya akan melakukannya sendiri
E. Baik, karena saya akan mendelegasikan sebagian tugas kepada bawahan dan
sebagian saya kerjakan sendiri
4. Tugas utama sebagai ASN adalah memberikan pelayanan yang prima kepada
masyarakat. Untuk menjaga stabilitas tersebut, seberapa sering Anda mencegah
gangguan (tamu, rapat, telepon) yang berpotensi mengganggu kinerja?
A. Saya biasanya tidak terganggu dengan hal itu
B. Sering, karena hal tersebut dapat mengganggu kinerja saya
C. Melihat situasi dan kondisi, jika itu penting ya mau bagaimana lagi
D. Saya selalu menyeleksi terlebih dahulu, seberapa pentingkah hal tersebut
E. Sering, karena saya selalu menolak dan menjauhi hal tersebut agar pekerjaan
selesai dengan baik
5. Ketika berada dalam satu tim kerja, tiba tiba timbul masalah yang membuat
kinerjal tim menurun. Bagaimana pendapat Anda tentang masalah yang sedang
dihadapi tim?
A. Bagi saya, masalah tim adalah masalah. bersama yang harus diselesaikan oleh
ketua tim
B. Menurut saya, orang yang membuat masalah itu yang harus bertanggung jawab
C. Bagi saya, masalah tim adalah masalah bersama yang harus diselesaikan
oleh tim
D. Menurut saya, ketua tim adalah penanggung jawab terbesar masalah tersebut
E. Saya menganggap masalah tim adalah masalah saya juga sehingga saya akan
menyelesaikannya
6. Suatu saat Anda mendapat tugas mendadak yang harus dikumpulkan hari ini.
Karena beban kerja yang banyak. Anda berniat meminta tolong kepada rekan
kerja. Apakah Anda merasa sulit meminta tolong pada rekan untuk melakukan
sesuatu untuk Anda?
A. Saya jarang meminta tolong karena tugas tersebut sudah menjadi tanggung
jawab saya
B. Saya selalu meminta tolong meskipun tugas tersebut sudah menjadi tanggung
jawab saya
C. Tergantung kondisi dan situasi, terkadang saya minta tolong terkadang
tidak jika tidak dibutuhkan
D. Saya merasa sulit karena tidak ingin memberatkan orang lain atas tugas saya
E. Jika dalam kondisi mendesak maka saya akan meminta tolong pada orang lain
7. Di kantor Anda, setiap pegawai memiliki beban target individu. Selain itu,
setiap pegawai tergabung dalam devisi yang memiliki target tim yang juga harus
dicapai. Bagaimana pendapat Anda tentang pencapaian target individu dan target
tim?
A. Bagi saya, hanya mendahulukan target tim, jika masih ada waktu baru
mengerjakan target individu
B. Bagi saya, sebisa mungkin kedua target tercapai meskipun tidak bisa
sempurna
C. Bagi saya, mencapai target tim dahulu kemudian menyelesaikan target
individu
D. Bagi saya, target tim utama, meskipun target individu tidak tercapai
E. Bagi saya, target individu tercapai, maka target tim akan tercapai
8. Bondan ditugaskan sebagai resepsionis kantor. Tiba-tiba, pimpinan berpesan
agar tidak mengatakan kemana beliau keluar. Tidak beberapa saat kemudian
datanglah tamu yang ingin bertemu dengan pimpinan. Jika Anda menjadi Bondan
Sikap yang Anda lakukan adalah....
A. Tidak mengatakan kemana beliau pergi walaupun itu tamu dari kantor pusat
B. Mempertimbangkan baik buruknya mengatakan kemana pimpinan pergi
C. Berbohong kepada tamu kemana pimpinan pergi
D. Tidak mengatakan kemana beliau pergi dan menyuruhnya menghubungi
pimpinan sendiri jika memang penting
E. Membocorkan kemana beliau pergi karena yang datang adalah pimpinan kantor
pusat
9. Pada suatu kelompok kerja, Anda ditunjuk sebagai ketua. Saat pembagian
tugas, apakah Anda bersikeras melakukan pembagian tugas secara adil?
A. Jelas, karena keadilan adalah utama dan mutlak
B. Jelas, karena keadilan adalah yang utama
C. Tergantung situasi dan kondisi kelompok kerja
D. Tidak masalah walaupun tidak adil, proporsinya cukup dan dapat berjalan
dengan baik
E. Tidak masalah jika kedua pihak puas walaupun bukan dalam posisi adil
10. Andi satu-satunya pegawai yang ditunjuk untuk mengikuti rapat tertutup.
Setelah selesai rapat, Andi diajak teman-temannya. untuk nongkrong di cafe.
Karena tidak enak hati untuk menolak, maka Andi mengikuti ajakan
teman-temannya. Jika Anda menjadi Andi, sikap yang akan dilakukan adalah....
A. Asyik memainkan gawai sebagai upaya menghindari membahas mengenai ha sil
rapat tersebut
B. Mengurungkan niat untuk nongkrong di cafe bersama teman-teman
C. Berniat membocorkan hasil rapat tersebut ke teman dekat saja
D. Mengobrol santai mengenai tim sep favorit yang akan bertanding minggu
ini
E. Menjaga jarak dengan teman-tema untuk mengantisipasi bocornya has rapat
tertutup
11. Sebagai guru di sekolah menengah ata (SMA) Pak Joko sering memberikan
ulanga harian kepada murid-muridnya untu dikumpulkan. Sehingga, mejanya penul
dengan tumpukan kertas hasil ulanga harian yang sudah tidak terpakai. Jika
And. menjadi Pak Joko, sikap yang dilakukan.....
A. Segera menaruhnya di gudang kantor
B. Menjual kertas-kertas tersebut
C. Membawanya ke tempat daur ulang
D. Membiarkannya di meja kantor
E. Membakar kerta-kertas tersebut
12. Eko adalah pegawai honorer di kecamatan Pada jam istirahat, ternyata ada
tamu yang bertanya mengenai tempat unit pelayanar umum. Padahal sudah jelas
ada papan petunjuk arah menuju kantor tersebut. Jika Anda menjadi Eko, Sikap
Anda adalah....
A. Saya akan menyuruh rekan untuk mengantarkannya
B. Saya akan mencoba menunjukkan arah tujuan tamu tersebut
C. Saya akan mengantarkannya menuju unit pelayanan umum
D. Saya tidak menghiraukannya karena Anda sedang beristirahat
E. Saya hanya akan memberitahu bahwa ada papan penunjuk arah menuju tujuannya
13. Faisal ditawari untuk menangani suatu proyek yang cukup besar. Banyak
rekan kerjanya yang menyarankan untuk tidak mengambil kesempatan itu,
mengingat besar resiko yang akan diterima. Jika Anda menjadi Faisal, sikap
yang Anda lakukan adalah
A. Saya akan mengambil kesempatan dan optimis meraih kesuksesan
B. Saya akan mempertimbangkan baik buruknya mengambil kesempatan itu
C. Saya akan mendiskusikannya dengan rekan kerja yang mendukung saya
D. Tentu saja saya akan mengurungkan niat mengambil kesempatan karena besar
resikonya
E. Saya mungkin akan kesempatan dan kemampuan terbaik mengambil mengeluarkan
14. Pada suatu saat, Tono ditugaskan untuk menjadi anggota KKPS. Peran Tono
adalah mendata masyarakat yang mempunyai hak pilih. Ternyata masyarakat yang
didatanginya melakukan respon negatif dengan berencana tidak menggunakan hak
pilihnya (golput). Jika Anda menjadi Tono, sikap Anda adalah
A. Melaksanakan himbauan kepada masyarakat yang kelihatannya dapat dihimbau
B. Menghimbau kepada generasi muda untuk menggunakan hak pilihnya
C. Mendata masyarakat sembari perlahan memberikan edukasi yang positif
kepada masyarakat untuk menggunakan hak pilihnya
D. Melaksanakan tugas sesuai amanat yang diberikan pimpinan saja
E. Tidak peduli karena bukan merupakan tugas pokok yang saya mampu
15. Jam sudah menunjukkan waktu pulang kantor, rekan kerja sekantor Herman
sudah bersiap-siap untuk pulang. Tentu saja pe kerjaan Herman hari itu juga
tidak sesibuk hari-hari biasanya. Jika Anda menjadi Herman, sikap yang Anda
lakukan adalah....
A. Tentu saja, ikut bersiap-siap untuk pulang kerja
B. Masih tetap di tempat duduk tetapi memainkan gawai sembari menunggu jam
pulang kerja
C. Tentu saja masih tetap di tempat duduk saya sambil membaca buku
pengembangan diri
D. Sembari menunggu jam pulang kerja, saya mengobrol dengan rekan kerja yang
masih di kantor
E. Mengevaluasi tugas yang dikerjakan hari ini, yang selalu menjadi
kebiasaan saya
16. Sebagai ASN Andra dipindah tugaskan ke daerah pelosok negeri. Di tempat
kerja yang baru, alat komunikasi yang ada ku rang memadai. Padahal sistem
pekerjaan sebagian memakai komputer yang terhu bung dengan jaringan internet.
Jika Anda menjadi Andra, sikap Anda adalah.....
A. Menerima mutasi dengan syarat harus segera dibangun sistem komunikasi yang
memadai
B. Menolak pindah tugas tersebut karena kurangnya sarana dan prasarana komu
nikasi
C. Memberikan pelayanan kepada masyarakat seadanya dahulu sambil meminta
kepada kantor pusat untuk memperbaiki sarana komunikasi
D. Memberikan pelayanan kepada masya rakat dengan prima sembari menunggu
perbaikan sistem sistem komunikasi yang baik
E. Sementara menyewa sarana dan pra sarana sistem komunikasi dari pen duduk
untuk memberikan pelayanan yang baik kepada masyarakat
17. Budi bekerja sebagai pegawai di kantor pajak. Karena terkesan dengan nilai
IPK Budi, Pimpinan menugaskannya untuk me mimpin rapat di kantor. Karena
tergolong pegawai baru, banyak dari peserta rapat yang meremehkan kapasitas
Budi. Jika Anda menjadi Budi, sikap yang Anda lakukan ada lah....
A. Tentu saja marah dan tersinggung kepada mereka
B. Saya merasa sedih dan kecewa dengan perlakuan tersebut
C. Tetap tenang dan berusaha memimpin rapat dengan baik
D. Saya merasa biasa saja karena ini bukan pertama kalinya sehingga tetap
fokus memimpin rapat
E. Saya merasa sedikit tersinggung sehingga akan menunjukkan kemampuan terbaik
18. Lintang baru saja menikah, tiba-tiba men dapat surat dari kantor yang
isinya mena warkan beasiswa penuh melanjutkan pendidikan ke luar negeri. Dia
berencana memboyong istri, tetapi kantor hanya me nanggung biaya hidup hanya
untuknya. Ji ka Anda menjadi Lintang, tindakan yang dilakukan adalah....
A. Menawarkan kesempatan itu kepada rekan kerja yang lain
B. Menerima tawaran dan meninggalkan keluarga
C. Mendiskusikan tawaran tersebut dengan keluarga
D. Mengajukan usulan beasiswa melanjutkan pendidikan di dalam negeri
E. Menolak tawaran karena keluarga adalah segalanya
19. Edo bekerja di salah satu instansi peme rintah kota. Selama ini, instansi
Edo mempunyai hubungan buruk dengan instansi pemerintah daerah provinsi.
Sehingga da lam menjalankan tugas bersama selalu tidak berjalan dengan baik.
Suatu saat Edo ditugaskan untuk menjalin kerja sama dengan pemerintah daerah
provinsi. Jika menjadi Edo, apa yang Anda lakukan?
A. Menolak menjalankan tugas tersebut karena pernah ditolak
B. Mencari instansi lain yang dapat diajak bekerja sama
C. Memperbaiki hubungan tanpa sepe ngetahuan pimpinan kantor
D. Menjalankan tugas tugas kerja sama itu dengan sebaik-baiknya
E. Meminta pimpinan kantor untuk mem perbaiki hubungan dengan instansi
tersebut
20. Karena terjaring operasi tangkap tangan (OTT) oleh komisi pemberantasan
korupsi (KPK), Handoko ditunjuk sebagai pelaksana tugas (PLT) sebagai pimpinan
di kantor. Tiba-tiba sekertaris kantor menyodorkan beberapa berkas yang harus
ditanda tangani. Sikap yang harus Handoko lakukan adalah....
A. Ragu untuk menanda tanganinya mengingat pimpinannya ditahan KPK
B. Membaca dengan saksama berkas yang disodorkan kemudian menandatanganinya
C. Menolak menandatangani berkas karena takut bernasib sama dengan pimpinan
D. Mempelajari berkas tersebut, jika sudah yakin baru
menandatanginya
E. Mendiskusikan dengan bawahan Anda terkait berkas tersebut.
Bergabung ke dalam grup Belajar Telegram
Yuk segera bergabung ke dalam grup Telegram untuk mendapatkan
Informasi TerUpdate. Untuk bergabung ke dalam grup Telegram
bisa langsung klik tombol di bawah ini.