Soal dan Jawaban PGSD Matematika Pembelajaran 4: Pengukuran

P3K PGSD - Soal dan Jawaban PGSD Matematika Pembelajaran 4: Pengukuran. Soal dan Pembahasan Guru P3K PGSD Matematika di bawah ini merupakan Kumpulan Soal Riviu Pembelajaran PGSD Matematika Tahun 2021. Soal SKB PGSD PPPK Tahun 2021. Soal dan Jawaban Riviu Pembelajaran Pembelajaran 4: Pengukuran untuk Calon Guru P3K PGSD Tahun 2021 kami bahasa di bawah ini.
Soal dan Jawaban PGSD Matematika Pembelajaran 4: Pengukuran


Soal P3K PGSD Tahun 2021 ini dikembangkan dengan tujuan agar calon guru PPPK PGSD dapat dengan mudah memahami materi-materi dibawah ini:
Pembelajaran 1: Bilangan Asli, Cacah dan Bulat (Unduh)
Pembelajaran 2: Bilangan Pecah (Pecahan)  (Unduh)
Pembelajaran 3: Geometri (Unduh)
Pembelajaran 4: Pengukuran (Unduh)
Pembelajaran 5: Statistika dan Peluang (Unduh)
Pembelajaran 6: Kapita Selekta Matematika (Unduh)

Soal dan Jawaban PGSD Matematika Pembelajaran 4: Pengukuran

1. Sebuah mobil melaju dengan kecepatan 30 untuk jarak waktu a km dan kemudian dilanjutkan pada jarak 2a km berikutnya melaju dengan kecepatan 40 . Rata-rata kecepatan mobil tersebut adalah... .

a. 33,33
b. 38,00
c. 36,00
d. 36,67
e. 35,00
The correct answer is: 36,00

Pak Ade memiliki dua lahan sawah. Lahan pertama menghasilkan 2,4 ton padi dan lahan kedua menghasilkan 18 kuintal padi. Sebanyak 26 kuintal padi  dari  panen  tersebut  dijual.  Hasil  penen  Pak  Ade  yang  belum  terjual adalah ....

a. 2.000
b. 3.200
c. 6.600
d. 1.600
e. 1.800
The correct answer is: 1.600

Pak  Anton  mempunyai  tiga  potong  kayu,  dua  potong  kayu  mempunyai ukuran panjang yang sama yaitu 3,78 m.  Satu potong yang lain mempunyai ukuran  66  cm  lebih  panjang  dari  ukuran  kayu  yang  lain.  Pak  Anton menyambung ketiga kayu dengan cara menghimpitkan ujung kedua kayu. Panjang setiap ujung kayu dihimpitkan sama. Panjang hasil penyambungan ketiga kayu 11,28 m. panjang setiap ujung kayu yang dihimpitkan adalah ..... dm.

a. 8.4
b. 1.8
c. 2.4
d. 7.2
e. 3.6
The correct answer is: 1.8

Pompa A mampu memompa air dengan debit 80 dan pompa B dengan 100 . Kedua pompa tersebut digunakan secara bersama-sama untuk menguras air sebanyak 72.000 . Setelah lima jam pertama pemakaian ternyata pompa A rusak sedangkan pompa B tetap bisa digunakan hingga selesai. Lama waktu untuk menguras seluruh isi kolam tersebut adalah ... .

a. 7
b. 6
c. 9
d. 8
e. 5
The correct answer is: 8

Anton dan Beni berangkat dari kota A menuju kota B mengendarai mobil dengan kecepatan berturut-turut 60 dan 40 . Beni berangkat terlebih dahulu, selang 2 jam kemudian Anton baru berangkat. Beni akan tersusul oleh Anton setelah Beni berkendara selama ... .

a. 7
b. 8
c. 10
d. 9
e. 6
The correct answer is: 9

Sebuah kubus mempunyai volume 64 cm3. Apabila setiap rusuk kubus tersebut diperpanjang dua kalinya maka luas permukaan kubus yang baru adalah ... cm2.

a. 64
b. 512
c. 384
d. 216
e. 432
The correct answer is: 64

Sebuah gudang penyimpanan beras mempunyai persediaan 1,5 ton beras. keesokan  harinya  sebanyak  7,2  kuintal  beras  dibagikan  kepada masyarakat.  kemudian  untuk  menambah  persediaan  beras,  pengelola membeli lagi 490 kg beras. berapa kuintal persediaan beras dalam gudang sekarang? 

a. 16.3 kuintal
b. 27.1 kuintal
c. 12.1 kuintal
d. 12.7 kuintal
e. 13.6 kuintal
The correct answer is: 12.7 kuintal